BRN, Jakarta – Delapan Hakim Mahkamah Konstitusi (MK) menggelar Rapat Permusyawaratan Hakim (RPH) terhitung mulai Selasa, (16/4/2024) hingga menjelang sidang pemungutan suara Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden 2024 pada Senin (22/4/2024) .
Hari ini tanggal 16 (April) setelah disepakati kesimpulannya, rapat pertama sampai nanti tanggal 21 (April) agendakan RPH berjalan terus. Fokus untuk pembahasan keputusan perkara pilpres,Selasa (16/4/2024).
RPH-RPH yang kemudian dijaga kerahasiaannya dimana handphone tidak diperbolehkan dibawa selama berjalannya RPH, baik Hakim ~ Hakim maupun pegawai.
Menurut Andre Dande perwakilan dari Gerakan Kebangsaan, rapat ini kemudian diambil atas pertimbangan adanya disenting opinion Hakim MK.
Delapan Hakim MK, yang saat ini diprediksi menyetujui menerima gugatan 3, menolak gugatan 3 dan 2 abstain. RPH diharapkan mendapat keputusan bulat dalam memutuskan sidang pembebasan Pilpres 2024 yang sarat dengan kecurangan dan cacat hukum.
Jakarta,16 April 2024
Andre Dande
Gerbang
*(LI)